Mungkin artikel ini berguna bagi para sobat blogger/webmaster atau sobat pemilik kompi yang menginginkan komputernya saat pertama dihidupkan yang muncul program yang biasa ia gunakan saat pertama kali menghidupkan komputer. Misalnya bagi blogger seperti saya selalu online saat membuka komputer, dan hal pertama yang saya lakukan adalah mengkoneksikan komputer saya dengan mengkoneksikan modem. Maka dari itu saya setting komputer saya agar saat pertama menghidupkan komputer, program yang pertama keluar itu ya SmartFren untuk mengkoneksikan kompi saya(dengan catatan modem SmartFren selalu tertancap di komputer saya).
begini cara settingnya :
1. Pilih Start - Run [atau] Windows + R.
2. Ketik "Regedit" di fasilitas run yang telah dibuka.
3. Pilih HKEYLOCAL MACHINE
4. System
5. ControlSet001
6. Pilih Control, klik kanan
7. String Value ketik "WaitToKillServiceTimeOut" (tanpa tanda kutip)
8. Modfy ubah dengan nilai 100
9. Jika sudah, sekarang masuk ke HKEYCURRENT USER
10. Control Panel
11. Desktop
12. Pilih file AutoEndTask beri value/nilai 1
Simple kan? coba restart komputer dan lihat hasilnya. Apabila mengikuti petunjuk diatas dengan benar pasti akan berhasil, jika tidak silahkan berkomentar pada artikel ini, mungkin saya dapat memberikan solusi.
0 comments:
Posting Komentar
Silahkan jika ada pertanyaan dan beri tanggapan anda dengan berkomentar disini ...